SERI B KATUP CHECK
(B Series Check Valve)
Pompa presisi HIBAR seri B katup check telah terbukti keunggulannya dalam penggunaan di industri kosmetik, pharmaceutical dan teknik selama lebih dari 30 tahun.
Pompa HIBAR ini sangat sesuai untuk pengaplikasian pada cairan dengan tingkat kekentalan rendah hingga sedang dimana volume pengisiannya kecil berkisar 20cc atau 0.02ml hingga 20ml setiap bidikan. Pompa ini mempunyai akurasi pengisian yang tinggi, biasanya ±1/2% atau bahkan lebih baik.
Pengaturan volume dan kontrol kecepatan dilakukan melalui built-in micrometer dan jarum katup. Pompa ini berintegrasi dengan katup check yang dapat mengakomodasi cairan dengan tingkat kekentalan hingga 20,000 cps, tidak mengandung bahan yang solid.
Fitur:
- Dengan standar kontruksi Stainless Steel 316L
- Mudah untuk pembongkaran, pembersihan dan perawatan.
- Desain modular mempermudah pengintegrasian dengan peralatan pengisian otomatis.
- Desainnya yang kokoh sehingga tahan lama. Telah terbukti bertahan untuk penggunaan hingga lebih dari 25 tahun hanya dengan perawatan rutin.
- Tersedia juga tipe dengan penggerak servo motor.
Aplikasi:
- Pengisian electrolyte untuk berbagai jenis baterai
- Pengisian electrolyte dalam condenser electrolytic
- Pengisian dengan volume terukur dan fix untuk obat-obatan cair, sirup obat batuk dan pe liquid medicine, cough syrup dan pelarut
- Pengisian makanan seperti minyak goreng, sup, sausm cuka, madu, cream, jus, pudding
- Pengisian dengan volume terukur dan fix untuk kosmetik dan toiletries seperti lotion, shampo, minyak, pembersih, moisturizer, pembersih make-up, cat kuku, parfum, penyegar mulut
- Pengisian dengan volume terukur dan fix seperti tinta dan cat
- Pengisian kaleng aerosol
- Disambungkan ke peralatan lain untuk memproses makanan dan kosmetik
Spesifikasi :