TANGKI BERTEKANAN SERI TMB (LUBANG BAWAH)

(Pressure Tanks TMB Series (Bottom Port))

Untuk cairan dengan tingkat kekentalan medium hingga tinggi yang sulit untuk dialirkan dengan tangki lubang atas dapat ditangani dengan tangki bertekanan lubang bawah seri TMB ini. Tangki ini mampu mengisi dengan tekanan dengan resistensi pipa yang lebih rendah. 

Seri ini mempunyai level gauge sebagai opsi untuk memeriksa sisi lebar bagian dalam tangki maupun hampir semua volume dalam tangki ini dibandingkan dengan tangki lubang atas seri TM. 

Katup pembuka yang resistan terhadap bahan kimia, tipe FFKM juga tersedia sebagai bagian peralatan dasar tangki ini.

Jika industri anda menggunakan level sensor, silahkan memilih dari tipe kapasitas listrik atau tipe photoelectric yang dapat dipasang pada level gauge (LG).

Spesifikasi:

Model

TM5B

TM10B

TM21B

TM30B

TM39B

Tank Capacity

5L

10L

20L

30L

39L

Weight

2.3kg

2.7kg

3.9kg

6.4kg

7.2kg

Material

SUS304

Operating Pressure

Maximum 0.49MPa

Lid Attach / Detach Mechanism

One-touch lock type

Fluid Outlet

Bottom port (lower part) Rc1/4

Bottom port (lower part) Rc3/8

Air Pressure Port

Top port (Upper) Rc1/4

Sealing Method

O-ring seal (NBR standard)

Finish

Acid cleaning of the inner surface and alignment with the outer surface(Straight barrel)

Silahkan menghubungi kami untuk berkonsultasi mengenai produk yang tepat bagi keperluan industri anda.